PENINGKATAN KESEHATAN MASYARAKAT SEBAGAI UPAYA MEMINIMALISIR RISIKO DARI HIPERTENSI DI KELURAHAN KARANGKIDUL KECAMATAN SEMARANG TENGAH
Keywords:
Senam, Kelurahan, HipertensiAbstract
Perkembangan kasus hipertensi terus mengalami peningkatan khususnya pada negara berkembang termasuk Indonesia. Prediksi penduduk dewasa dunia yang mengalami hipertensi diperkirakan 29% pada tahun 2025. Data menunjukkan hipertensi menyumbang sekitar 8 juta penduduk dunia megalami morbiditas dan mortalitas. Metode pengabdian menggunakan Masyarakat Musyawarah Keluarah guna menemukan kesepakatan dalam menggali masalah serta menentukan Plan Of Action. Hasil pengabdian berupa senam hipertensi yang dilakukan pada masyarakat. Partisipasi dalam kegiatan ini dihadiri perwakilan masyarakat. Masyarakat perlu adanya kesadaran dalam menjaga kesehatan terutama risiko hipertensi dengan melakukan aktivitas fisik secara rutin.
References
Artyasari, A. S. P., Surjoputro, A., & Budiyanti, R. T. (2021). Pelaksanaan Program Intervensi Pada Penyakit Hipertensi di Puskesmas Purwoyoso Kota Semarang. Jurnal Kesehatan Masyarakat, 9(3), 394–401.
Atkawidyarso, D. (2012). Analysis of Employees Performance in Karangkidul Village Central Semarang Distric Semarang City. Journal of Public Policy and Management Review, 1(2), 111–120.
Efliani, D., Ramadia, A., & Hikmah, N. (2022). Efektifitas senam hipertensi terhadap penurunan tekanan darah pada lansia di upt pstw khusnul khotimah pekanbaru. Menara Medika, 4(2).
Ihwatun, S., Ginandjar, P., Saraswati, L. D., & Udiyono, A. (2020). Faktor-faktor yang berhubungan dengan kepatuhan pengobatan pada penderita hipertensi di wilayah kerja Puskesmas Pudakpayung Kota Semarang Tahun 2019. Jurnal Kesehatan Masyarakat, 8(3), 352–359.
Nurhanani, R., Susanto, H. S., & Udiyono, A. (2020). Hubungan faktor pengetahuan dengan tingkat kepatuhan minum obat antihipertensi (Studi pada pasien hipertensi essential di wilayah kerja Puskesmas Bandarharjo Kota Semarang). Jurnal Kesehatan Masyarakat, 8(1), 114–121.
Putri, L. M., Mamesah, M. M., Iswati, I., & Sulistyana, C. S. (2023). Faktor Risiko Hipertensi Pada Masyarakat Usia Dewasa & Lansia Di Tambaksari Surabaya. Journal of Health Management Research, 2(1), 1–6.
Ratnaningsih, D., Riansih, C., & Annisa, P. P. (2023). Edukasi Tentang Hipertensi Dan Senam Hipertensi Pada Warga Di Dusun Tegaljobo Desa Barukan Kecamatan Manisrenggo. Jurnal Pengabdian Masyarakat Permata Indonesia, 3(2), 82–87.
Silwanah, A. S., Yusuf, R. A., & Hatta, N. (2020). Pengaruh Aktifitas Jalan Pagi Terhadap Tekanan Darah Pada Penderita Hipertensi Di Pusat Pelayanan Sosial Lanjut Usia Mappakasunggu Pare-Pare. Journal of Aafiyah Health Research (JAHR), 1(2), 74–83.
Syahrir, S., Karini, T. A., Lestari, N. K., Mardiah, A., Nuriyah, I., Jannah, M., Nur, S. A., Baharuddin, N. A., Ariyani, F., & Ayudia, I. (2023). Senam Anti Hipertensi Sebagai Upaya Penurunan Tekanan Darah. Sociality: Journal of Public Health Service, 36–43.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Galih Saputra, Bayu Yoni Setyo Nugroho

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.