PEMANFAATAN PERMAINAN TRADISIONAL DAN PERMAINAN KECIL UNTUK SISWA SD DI KECAMATAN KELAPA LIMA KOTA KUPANG
Keywords:
Pemanfaatan, Permainan Kecil, TradisionalAbstract
Pelatihan karakter hendaknya dilakukan sedini mungkin. Usia yang lebih muda adalah masa di mana seseorang diperbolehkan bermain dengan intensitas tinggi. Proses pembentukan kepribadian salah satunya dapat dilakukan pada saat proses pembelajaran pendidikan formal. Dan bentuk permainan yang paling ekonomis adalah permainan tradisional. Oleh karena itu, perlu dilakukan upaya untuk memperbarui kegiatan bermain tradisional bagi siswa sekolah dasar. Proses sosialisasi dilakukan dengan metode demonstrasi, baik teori maupun praktik, dan pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan angket. Berdasarkan hasil dari kegiatan pengabdian masyarakat ini, dapat disimpulkan bahwa kegiatan ini berjalan dengan baik ketika kepala sekolah, guru dan siswa sangat antusias dalam melakukan serangkaian kegiatan sosialisasi melalui berbagai kegiatan permainan tradisional.
References
Abbas, I., Irfan, I., & Hasbunallah, H. (2018). Sosialisasi permainan tradisional pada murid SDN Sumpang Binangae Kabupaten Barru. Seminar Nasional Pengabdian Kepada Masyarakat, 2018(1).
Anggita, G. M. (2019). Eksistensi permainan tradisional sebagai warisan budaya bangsa. JOSSAE (Journal of Sport Science and Education), 3(2), 55–59.
Asri, N., Pratiwi, E., Barikah, A., & Kasanrawali, A. (2021). Pemberdayaan Olahraga Rekreasi Melalui Permainan Tradisional Sebagai Upaya Pelestarian Budaya Tradisional Kalimantan Selatan. Wahana Dedikasi: Jurnal PkM Ilmu Kependidikan, 4(1), 126–133.
Darmawan, O. (2016). Penanaman Budaya Anti Kekerasan Sejak Dini Pada Pendidikan Anak Melalui Kearifan Lokal Permainan Tradisional (Instill Anti-Violence Culture At Early Stage of children Education Through Local Wisdom Of Traditional Games). Jurnal HAM, 7(2), 111–124.
Dewi, N. L. M. A., Astutik, W., & Widayati, K. (2020). Pemberdayaan SD 2 Muhammadyah Denpasar dalam Revitalisasi Permainan Tradisional sebagai Wahana Edukasi Pembentukan Karakter Anak. Jurnal Peduli Masyarakat, 2(1), 1–10.
Erni, E. (2021). PELATIHAN PENERAPAN TEKNIK FUN GAME PADA GURU GURU BAHASA INGGRIS PAUD KECAMATAN BENGKALIS. Jubaedah : Jurnal Pengabdian Dan Edukasi Sekolah (Indonesian Journal of Community Services and School Education), 1(1 SE-), 89–101. https://doi.org/10.46306/jub.v1i1.18
Fransisca, M., Saputri, R. P., & Yunus, Y. (2021). WORKSHOP DAN SOSIALISASI PEMBUATAN BLOG SEBAGAI MEDIA KNOWLEDGE SHARING DI SMK N 1 SUMBAR. Jubaedah : Jurnal Pengabdian Dan Edukasi Sekolah (Indonesian Journal of Community Services and School Education), 1(1 SE-), 28–36. https://doi.org/10.46306/jub.v1i1.6
Maryani, K. (2019). PENERAPAN PERMAINAN TRADISIONAL PADA ANAK USIA DINI. Prosiding Seminar Nasional PG PAUD Untirta 2019, 181–188. Muzaki, A., & Chadis, C. (2021). PERMAINAN TRADISIONAL DI KELURAHAN MERUYUNG KECAMATAN LIMO KOTA DEPOK. Jurnal PkM Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(1), 79–84.
Nasution, A. F., & Daulay, D. E. (2021). Sosialisasi Kegiatan Permaianan Rakyat Dan Olahraga Tradisional Disekolah SMP Asy Syafi’iyah Internasional Medan. J-LAS (Journal Liaison Academia and Society), 1(1), 68–81.
Permana, R., Nugraha, M. F., Hendrawan, B., Pratiwi, A. S., Nurfitriani, M., & Saleh, Y. T. (2018). Sosialisasi olahraga tradisional untuk meningkatkan kebugaran dan minat siswa SD terhadap pembelajaran olahraga di wilayah Kecamatan Tamansari. ABDIMAS: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(1), 1–6.
Riyadi, A. S. (2021). PERANCANGAN MOTIF PERMAINAN TRADISIONAL SEBAGAI UPAYA PENGENALAN PERMAINAN YANG DAPAT MENGEMBANGKAN KARAKTER POSITIF PADA ANAK USIA DINI. Jurnal Dimensi, 2(1), 23–35.
Saputra, N. E., & Ekawati, Y. N. (2017). PERMAINAN TRADISIONAL SEBAGAI UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN DASAR ANAK: Nofrans Eka Saputra, Yun Nina Ekawati. Jurnal Psikologi Jambi, 2(2), 47–53.
Saputra, S. Y. (2017). Permainan tradisional vs permainan modern dalam penanaman nilai karakter di sekolah dasar. ELSE (Elementary School Education Journal): Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Sekolah Dasar, 1(1).
Yulita, R. (2017). Permainan Tradisional Anak Nusantara. Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa; Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Michael Johannes Hadiwijaya Louk, Lukas Maria Boleng, Ronald Dwi Ardian Fufu, Al Ihzan Tajuddin, I Nyoman Wahyu Esa Wijaya, Fera Ratna Dewi Siagian, Salmon Runesi

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.