MENINGKATKAN KEPEDULIAN LINGKUNGAN MAHASISWA MELALUI AKSI PENGHIJAUAN DALAM KEGIATAN PENGABDIAN MASYARAKAT
Keywords:
kepedulian lingkungan, penghijauan, mahasiswa, pengabdian masyarakatAbstract
Masalah lingkungan hidup saat ini menjadi isu global yang juga berdampak pada kehidupan masyarakat kampus. Rendahnya kesadaran mahasiswa terhadap pelestarian lingkungan terlihat dari masih kurangnya partisipasi dalam kegiatan penghijauan dan pengelolaan sampah. Kegiatan pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk menumbuhkan kepedulian lingkungan mahasiswa melalui aksi penghijauan di area sekitar kampus dan desa binaan. Metode pelaksanaan dilakukan secara partisipatif dengan melibatkan mahasiswa, dosen pembimbing, dan masyarakat setempat. Kegiatan meliputi sosialisasi pentingnya penghijauan, penanaman pohon, serta pendampingan perawatan tanaman. Hasil kegiatan menunjukkan adanya peningkatan pengetahuan dan kesadaran mahasiswa terhadap pentingnya pelestarian lingkungan. Selain itu, muncul inisiatif mahasiswa untuk membentuk komunitas peduli lingkungan yang berkelanjutan. Program ini membuktikan bahwa kegiatan nyata berbasis kolaborasi mampu menjadi sarana efektif dalam membangun karakter ekologis dan tanggung jawab sosial mahasiswa
References
Abdillah, C., Rujiani, Pratama, G. S., & M.Si, P. D. S. (2025). MENGENAL LINGKUNGAN DAN PERMASALAHANNYA. Cahya Ghani Recovery.
Amanillah, N. W. F., Efendi, A. N., Kristyanti, A. F., Effendi, I. F., Nurseptiyawati, F., Syaputri, A. D., Risnani, R., Putri, A. C., & Sulistia, S. (2023). Eksistensi Peran Mahasiswa Dalam Menangani Problematika Sampah Di Kelurahan Kalampangan. JURNAL PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT. https://doi.org/10.30999/jpkm.v13i3.2989
Anis Handayani, J., & Widodo, A. (2024). THE IMPACT OF STUDENT PARTICIPATION IN ENVIRONMENTAL EDUCATION PROGRAMS ON PRO-ENVIRONMENTAL BEHAVIOR. Jurnal Cakrawala Pendas, 10(2), 215–223. https://doi.org/10.31949/jcp.v10i2.8475
Antonius Ary Setyawan, Eva Desembrianita, Muhammad Hery Santoso, Syahril, & Rieneke Ryke Kalalo. (2025). Pemberdayaan Masyarakat Dalam Meningkatkan Kemandirian Ekonomi Lokal: Penelitian. Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan, 4(1), 1494–1503. https://doi.org/10.31004/jerkin.v4i1.1769
Hafid, A. S., Nadir, N., Saleh, M. I., & Rusman, Muh. A. A. (2025). Pembuatan Green House Hidroponik Sistem Dutch Bucket untuk Budidaya Cabai sebagai Strategi Pemberdayaan Masyarakat dan Pertanian Berkelanjutan di Kabupaten Gowa. Jurnal Masyarakat Madani Indonesia, 4(4), 951–959. https://doi.org/10.59025/srjtnj35
M.Si, D. O. H., S. Pd, M.Si, D. R. I., & M.Hum, D. R. H. (2023). Ruang Terbuka Hijau, Pendidikan Lingkungan, dan Pariwisata—Rajawali Pers. PT. RajaGrafindo Persada.
Pratiwi, P. H., Adikara, G. J., Setiawan, N., Wijiyanto, S. T., & Wulansari, N. L. T. (2025). Pendampingan Masyarakat Kampung Emas Guwosari, Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta, melalui Pemberdayaan Berbasis Aset. Jurnal Abdi Masyarakat Indonesia, 5(4), 1673–1678. https://doi.org/10.54082/jamsi.2030
Rachmadian, R. H., Sumarmi, S., Masruroh, H., Utaya, S., & Suharto, Y. (2024). Membentuk Kesadaran dan Keterlibatan Mahasiswa sebagai Aktor Penggunaan Transportasi dan Energi Berkelanjutan di Perguruan Tinggi. Journal of Education Action Research, 8(1), 169–178. https://doi.org/10.23887/jear.v8i1.76919
Sasono, B. A. (2024). Peran kampus dan mahasiswa dalam meningkatkan peran serta masyarakat dalam pengelolaan sampah kota. Waste Handling and Environmental Monitoring, 1(1). https://doi.org/10.61511/whem.v1i1.2024.625
Suarlin, S. (2023). Integrating Environmental Education to Form Environmental Care Characters in Schools. Advances in Community Services Research, 1(2), 47–56. https://doi.org/10.60079/acsr.v1i2.335
Sugiarto, A., & Gabriella, D. A. (2020). KESADARAN DAN PERILAKU RAMAH LINGKUNGAN MAHASISWA DI KAMPUS. Jurnal Ilmu Sosial dan Humaniora, 9(2), 260. https://doi.org/10.23887/jish-undiksha.v9i2.21061
Suherman, Rahim, I., & Sukmawati. (2024). Manajemen Pertanaman: Strategi Optimal Pendekatan Pertanian Terpadu. Deepublish.
Taali, M., & Maduwinarti, A. (2024). Green Marketing. PT. Sonpedia Publishing Indonesia.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Ahmad khotibul Umam, Abdullah Nasihin Asyrofi, Atalafairus Iklil Warsanda, M. Fatkul Majid

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.















